Sebuah teknologi pengintaian masa depan yang selama ini hanya ada dalam film fiksi ilmiah kini menjadi kenyataan. Universitas Teknologi Pertahanan Nasional (NUDT) di Cina berhasil mengembangkan mini-drone bionik seukuran nyamuk, yang dirancang khusus untuk operasi militer rahasia dan misi intelijen. ...
Moda transportasi masa depan berupa taksi terbang kini mulai merambah pasar Indonesia, menyasar kalangan berduit yang ingin menghindari kemacetan ibu kota. Melalui teknologi EHang 216 S, layanan ini disebut-sebut bisa menjadi alternatif transportasi udara murah bagi masyarakat kelas atas yang ...
Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung) resmi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan empat operator telekomunikasi nasional sebagai bentuk kerja sama strategis dalam mendukung upaya penegakan hukum berbasis data dan teknologi informasi. Jaksa Agung Muda Intelijen (Jamintel), Reda Manthovani, dalam keterangan tertulis ...
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati tengah merancang kebijakan pajak baru yang menyasar para pelapak di platform e-commerce seperti Shopee, Tokopedia, TikTok Shop, Lazada, Bukalapak dan lainnya. Kebijakan ini bertujuan untuk menciptakan kesetaraan perlakuan pajak antara pedagang toko fisik dan pedagang ...
Ingin top up koin TikTok DANA murah tanpa ribet? Tenang, kamu nggak sendirian! Banyak pengguna TikTok, terutama penikmat live streaming dan yang doyan sawer koin ke streamer favorit, lagi cari cara paling hemat buat beli koin TikTok. Nah, artikel ini ...
Smartphone kamu mulai lemot? Atau sering muncul notifikasi “memori penyimpanan hampir penuh”? Jangan panik. Artikel ini akan membahas cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi di HP kamu. Tips ini sangat cocok buat kamu yang tidak ingin kehilangan aplikasi favorit ...
Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) menegaskan komitmennya untuk terus memberantas konten negatif di ruang digital. Menteri Komunikasi dan Digital Meutya Hafid menyampaikan bahwa proses takedown terhadap konten berbahaya terus dilakukan secara masif oleh jajaran Direktorat Jenderal Pengawasan Ruang Digital. “Kami ...
Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) mendorong masyarakat Indonesia untuk meningkatkan literasi dan kecerdasan digital di tengah pesatnya perkembangan teknologi kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI). Komdigi menilai, pemahaman mendalam terhadap teknologi digital menjadi sangat krusial agar masyarakat tidak kehilangan daya kritis dalam ...
Perusahaan di balik teknologi World ID, Tools for Humanity (TFH), akhirnya angkat bicara usai dikenai sanksi oleh Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) Indonesia. Dalam pernyataan tertulis yang diterima CNBC Indonesia, TFH menegaskan bahwa mereka tidak pernah menyimpan data biometrik pengguna, ...
China berhasil mencetak tonggak penting dalam bidang teknologi antarmuka otak-komputer (brain-computer interface/BCI) setelah menyelesaikan uji klinis pertama implan chip otak yang memungkinkan manusia mengendalikan perangkat elektronik hanya melalui pikiran. Teknologi revolusioner ini diuji pada seorang pasien tetraplegia (lumpuh total) pada ...




Find Us on Socials